Updated |
![]() |
Jumat, 25 November 2022 |
Federal Reserve mendukung pandangan bahwa bank sentral akan menurunkan dan menaikkan suku bunga dalam langkah-langkah yang lebih kecil pada pertemuan Desember berpotensi memicu kenaikan EURUSD.
Peluang Trading: EURUSD berpeluang dibeli siang ini (25/11) menguji level resistance 1.0450 selama harga tidak mampu menembus level support 1.0390.
Alternatif: Namun penurunan lebih rendah dari level support tersebut, maka EURUSD berpeluang dijual menguji level support selanjutnya 1.0360.
Level Support: 1.0390 - 1.0375 - 1.0360
Level Resistance: 1.0425 - 1.0435 - 1.0450