Updated |
![]() |
Kamis, 16 Maret 2023 |
GBPJPY nampak turun di siang hari Kamis (16/3), terbebani naiknya minat pasar pada yen Jepang di tengah menguatnya franc Swiss pasca keputusan SNB mengambil alih pendanaan bank Credit Suisse.
Peluang Trading: GBPJPY berpotensi dijual uji support 159.00 bila turun ke bawah level 160.00
Alternatif: Namun jika naik ke atas level 161.50 berpeluang dibeli uji resistance 162.50
Level Support: 160.00 - 159.00 - 158.00
Level Resistance: 161.50 - 162.50 - 163.50