Updated |
![]() |
Senin, 18 September 2023 |
AUDUSD berpotensi turun pada sesi Asia ini (18/9/2023), hal ini karena munculnya bearish engulfing candle.
Bearish engulfing adalah salah satu pola candlestick yang sering diamati oleh para trader, terutama dalam menunjukkan sinyal penurunan harga. Dalam dunia perdagangan pasar finansial, analisis candlestick merupakan salah satu alat yang populer digunakan untuk mengidentifikasi pergerakan harga.
Berikut referensi teknikal untuk mengambil posisi sell untuk produk AUDUSD:
Entry Price: 0,64503 - 0,64355
Level Support 1: 0,64135
Level Support 2: 0,64055
Level Resistance 1: 0,64560
Level Resistance 2: 0,64645