Updated |
![]() |
Kamis, 16 November 2023 |
Referensi Teknikal: Buy selama bertahan di bawah level $1.970,00
Resistance 1 : $1.973,50
Resistance 2: $1.975,00
Support 1: $1.971,50
Support 2: $1.970,00
Gold naik di malam hari Kamis (16/11/2023), setelah laporan pengangguran AS yang meningkat memicu penguatan ke level high $1.974,67 malam ini.
Pada chart 1 jam, Gold bergerak naik ke atas upper Bollinger band dan menjadi support di $1.971,50 saat ini, dengan pola Bollinger Band melebar, menjadi sinyal bullish.
Pada chart 15 menit, Gold tertopang kembali naik dari indikator Relative Strength Index (RSI) yang bergerak di level 73,34, menunjukkan sentimen bullish, dengan terkoreksi sementara ini. Selama bertahan di atas level $1.970,00, Gold berpotensi naik uji target $1.975,00.